Gubernur Mirza Serahkan Bantuan Operasional kepada Koorwil dan Koordinator Kabupaten/Kota PKH se-Provinsi Lampung
LAMPUNG – Gubernur Lampung Rahmat Mirzani Djausal menyerahkan Bantuan Operasional kepada Sumber Daya Manusia (SDM) Program Keluarga Harapan (PKH) Provinsi Lampung di Ruang Kerja Gubernur, Bandarlampung, Selasa (25/3/2025). Bantuan tersebut diberikan kepada 1.561 SDM PKH… Gubernur Mirza Serahkan Bantuan Operasional kepada Koorwil dan Koordinator Kabupaten/Kota PKH se-Provinsi Lampung