Pemerintah Kota Bandar Lampung Percepat Perbaikan Infrastruktur Pasca Banjir
Bandar Lampung – Pemerintah Kota Bandar Lampung bergerak cepat memperbaiki talud yang jebol akibat banjir beberapa hari lalu. Kepala Dinas Pekerjaan Umum Kota Bandar Lampung, Dedi Sutioso, mengatakan bahwa langkah ini merupakan arahan langsung dari… Pemerintah Kota Bandar Lampung Percepat Perbaikan Infrastruktur Pasca Banjir